POWER KELAS TD FA18000

FA18000 adalah sebuah power amplifier kelas TD ( Tracking Digital ) buatan RDW sekitar 2018 dan banyak beredar di Indonesia.

FA18000 dari RDW
Foto milik blibli_com

SPEK RDW FA18000

2800 watt stereo 8 Ohm, 2400 Watt stereo 4 Ohm. 6000 Watt stereo 2 Ohm.

Bobot amplifier 45 kg

10 Set Transistor MJL 95/96

6 set IGBT 102N30. IGBT 102N30 memiliki kemampuan daya hingga 560 Watt ( DATASHEETS )

16 elco 15.000uF/120V

OUTPUT HASIL SIMULASI

Pada saat poiwer ini dinyalakan dan ada masukan 1Vpp 1kHz, maka Power amplifeir ini menghasilkan kelauran hingga 154 VRMS tanpa beban.

Dan pada saat ada beban simulasi / dummy Load sebesar 4 Ohm, maka Power ampliier ini menghasilkan keluaran hingga 107 Vrms dan arus sebesar 24 Ampere.

Sugguh Power amplifier yang tidak main-main dalam menghasilkan daya audio.

SKEMA POWER AMPLIFIER

Skema rangkaian Power ini belum tersedia.

BACA JUGA

SKEMA POWER DALAM BLOG INI (BACA SINI)

SKEMA POWER BLOGSPOT (BACA SINI)

POWER DAN MIXER BUILT UP (BACA SINI)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *